implementasi Nilai-nilai moderasi beragama dalam TPQ melalui kegiatan mengaji Al-Qur'an di TQ Nurul Khikmah
Abstract Implementasi moderasi beragama harus dimulai sejak usia dini, dikarenakan usia ini sangatlah tepat untuk pendidikan dasar menjadi suatu keharusan dalam membiasakan nilai-nilai koderasi beragama. Saat ini nilai-nilai moderasi beragama dapat diaplikasikan pada lembaga pendidikan dasar Islam, yakni taman pendidikan Al-Qur’an (TPQ) dengan kerangka besar moderasi beragama. Tujuan penelitian ini mengkaji tentang implementasi nilai-nilai moderasi beragama melalui kegiatan mengaji Al Qur’an di TPQ Nurul Khikmah, salah satu TPQ yang berada di Desa Pasir Lor Kecamatan Karanglewas. pengumpulan data dilakukan dengan observasi serta dengan wawancara kepada ustadz atau pengajar di TPQ Nurul Khikmah. Hasil penelitian adalah: melalui kegiatan mengaji al Qur’an yang dilaksanakan di TPQ Nurul Khikmah dapat membangun pemahaman keagamaan bagi anak atau santri TPQ untuk menjadi lebih moderat dan bisa memperkuat moderasi beragama sejak kecil. Kegiatan mengajar dan mengaji al quran di TPQ untuk membangun kesadaran yang mengarah dan mencerminkan nilai-nilai moderasi beragama dengan memerlukan pembiasaan dan keteladanan. Kata kunci : Implementasi, Nilai-nilai Moderasi Agama, Mengaji Al-Qur’an.
Downloads
References
Abror, M. (2020). Moderasi Beragama dalam Bingkai Toleransi. RUSYDIAH: Jurnal Pemikiran Islam, 1(2), 137–148. https://doi.org/10.35961/rsd.v1i2.174
Chadidjah, S., Kusnayat, A., Ruswandi, U., & Arifin, B. S. (2021). Implementasi Nilai-Nilai Moderasi Beragama Dalam Pembelajaran PAI: Tinjauan Analisis Pada Pendidikan Dasar Menengah dan Tinggi. Al-Hasanah: Islamic Religious Education Journal, 6(1), 114–124. https://doi.org/10.51729/6120
Fahri, M., & Zainuri, A. (2019). Moderasi Beragama di Indonesia. Intizar, 25(2), 95–100. https://doi.org/10.19109/intizar.v25i2.5640
Faizah, M., Qoirot, S. B., & Nasirudin, M. (2020). Peningkatan Kemampuan Membaca Al Quran Santri TPQ Al Mustaqim dengan Bimbingan Fashohatul Lisan. Jumat Keagamaan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 38–41.
Hasanah, N. (2021). Dampak Pandemi Covid-19 terhadap Proses Pembelajaran di Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPQ). Jurnal Riset Dan Pengabdian Masyarakat, 1(1), 70–88. https://doi.org/10.22373/jrpm.v1i1.662
Hermawan, A. (2020). Nilai moderasi Islam dan internalisasinya di sekolah. INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 25(1), 31–43. https://doi.org/10.24090/insania.v25i1.3365
Islam, K. N. (2020). Moderasi Beragama di Tengah Pluralitas Bangsa: Tinjauan Revolusi Mental Perspektif Al-Qur’an. Jurnal, 13(1). https://doi.org/10.35905/kur.v13i1.1379
Ismawati, D. (2014). Upaya Guru Dalam Menanamkan Nilai-nilai Pendidikan Agama Islam Melalui Ekstra Kulikuler Karawitan di Sekolah Dasar Muhammadiyah Purbayan Kota Gede Yogyakarta. UIN Sunan Kalijaga.
Mahmudah, N., Ria, K. M., & Septiana, E. (2021). Pembentukan Karakter Moderat Pada Santri Melalui Kegiatan Pembacaan Shalawat Di TPQ An-Nahdliyah Nurul Iman Kelurahan Margorejo. MODERATIO: Jurnal Moderasi Beragama, 1(1), 81–100.
Mundir, M., & Hasanah, U. (2021). MODERASI BERAGAMA, PENDIDIKAN DAN DAKWAH KEAGAMAAN DI MASA COVID-19 & NEW NORMA. NGARSA: Journal of Dedication Based on Local Wisdom, 1(1), 59–68.
Nanik, U., & Alwiyah, N. (2017). Pengembangan Pembelajran Al Qur’an Di Taman Pendidikan Al Qur’ann (TPA) Riyadlus Sholihin Desa Kalicebong Krasak Boyolali Tahun 2016/2017. IAIN Surakarta.
Nuzuli, A. K., & Astria, K. K. (2021). Pembelajaran On Line Di Perguruan Tinggi: Analisis Hambatan Komunikasi. Bina Al Ummah, 16(1), 2021. https://doi.org/Https://doi.org/10.24042/bu.v16i1.8885
Purbajati, H. I. (2020). Peran Guru Dalam Membangun Moderasi Beragama di Sekolah. FALASIFA: Jurnal Studi Keislaman, 11(2), 182–194. https://doi.org/10.36835/falasifa.v12i02.569
Qowim, A., Suprapto, Y., & Nur, D. M. M. (2020). Upaya Guru dalam Menanamkan Nilai-Nilai Moderasi Beragama di TPQ Ngerang Tambakromo-Pati. Tunas Nusantara, 2(2), 242–248. https://doi.org/10.34001/jtn.v2i2.1507
Sirajuddin, S. (2020). Literasi Moderasi Beragama di Indonesia. Penerbit. Zigie Utama.
Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan: pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Sulaikho, S., Rahmawati, R. D., Istikomah, I., & Kholilah, I. (2020). Pelatihan Membaca Al-Qur’an yang Baik dan Benar Melalui Metode At-Tartil bagi Orang Tua Santri TPQ Desa Brodot Jombang. Jumat Keagamaan: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–7.
Sutrisno, E. (2019). Aktualisasi Moderasi Beragama di Lembaga Pendidikan. Jurnal Bimas Islam, 12(2), 323–348. https://doi.org/10.37302/jbi.v12i2.113
Syatar, A. S. A., Amiruddin, M. M., Rahman, A., & Haq, I. (2020). Darurat Moderasi Beragama Di Tengah Pandemi Corona Virus Desease 2019 (Covid-19). KURIOSITAS: Media Komunikasi Sosial Dan Keagamaan, 13(1), 1–13. https://doi.org/10.35905/kur.v13i1.1376
Yunus, F. M. (2014). Konflik agama di Indonesia problem dan solusi pemecahannya. Substantia: Jurnal Ilmu-Ilmu Ushuluddin, 16(2), 217–228. https://doi.org/10.22373/substantia.v16i2.4930
Zaini, N., Maghfirotun, K., & Abdilah, K. (2020). Pendampingan Kegiatan Shalat dan Mengaji dengan Menggunakan Strategi Parenting di TPQ Desa Cangkring Kecamatan Bluluk Kabupaten Lamongan. Nusantara Journal of Community Engagement, 1(2), 51–54. https://doi.org/10.2020/njce.v1i2.3840
Copyright (c) 2021 Altifani : Jurnal Pengabdian Masyarakat Ushuluddin, Adab, dan Dakwah
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.